Home » Kabar Kota (page 168)

Kabar Kota

Melalui Aksi Menanam Pohon Ekonomi Bisa Ditingkatkan

PEKANBARUPOS.COM (PPC),DURI – Menindaklanjuti aksi penanaman pohon dan penghijauan serta korservasi alam tingkat Kabupaten Bengkalis dan Provinsi Riau, Koramil 04 Mandau dan Pemuda Panca Marga (PPM) Bengkalis melakukan penanaman 200 pohon Sirsak dan Ketapang di sekitar Stadion Mini Pokok Jengkol dan komplek gedung Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Mandau, Pokok Jengkol Duri. Sebanyak 20 orang anggota Koramil 04 dan 15 ...

Read More »

DPRD Kuansing Tegaskan Pemberhentian Honorer

PEKANBARUPOS.COM (PPC),TELUKKUANTAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kuantan Singingi menyayangkan kebijakan Pemerintah Kabupaten Kuansing, Riau yang memberhentikan seluruh honorer mulai hari ini. “Kita sangat menyayangkan, Kepala SKPD merumahkan pegawai kontrak. Untuk diketahui, tak ada hak kepala SKPD memberhentikan honorer,” ujar Ketua DPRD Kuansing, Andi Putra, SH, MH menyikapi pemberhentian honorer tersebut. Dikatakan Andi, memang SK honorer sudah berakhir pada 31 ...

Read More »

Warga Pangkalan Kerinci Mengeluh Gas Elpiji Tabung 3kg Cepat Habis

PEKANBARUPOS.COM (PPC),PANGKALANKERINCI – Warga di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Riau mengeluhkan pemakaian gas elpiji pada tabung 3 Kg cepat habis. Warga menuding berat gas dikurangi bobotnya sehingga pemakaiannya cepat habis. “Biasanya gas habis setelah setengah bulan. Ini baru seminggu sudah habis.” ujar Andi warga Jalan Wajib Senyum. Andi mengungkapkan, ia merasa curiga karena berat tabung gas melon yang dibelinya terasa ...

Read More »

Pemerintah Kota Hanya Mampu Operasikan 30 Bus TMP

PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Perusahaan Daerah (PD) Pembangunan tidak lagi menjadi operator Bus Transmetro Pekanbaru (TMP). Untuk per Januari ini, Pemerintah Kota (Pemko) yang mengoperasikan trayek-trayek TMP. Disampaikan Kepala Dinas Perhubungan Pekanbaru, Arifin Harahap, bahwa PD Pembangunan tidak lagi menggunakan 50 unit bus yang selama ini dioperasikan. Bus-bus tersebut juga sudah diserahkan kepada pemberi sewa. “Namun kita tetap harus mengoperasikan bus ...

Read More »

Pangkalan Kuras Adalah Tuan Rumah MTQ

PEKANBARUPOS.COM (PPS),PANGKALANKERINCI –  Setelah melalui tahap prores seleksi, akhirnya Bupati Pelalawan HM Harris menunjuk dan menyetujui Kecamatan Pangkalan Kuras untuk menjadi tuan rumah MTQ XVII tingkat Kabupaten Pelalawan tahun 2017. Bupati menilai, selain pelaksanaan iven akbar religi ini telah digelar di 12 kecamatan se-Kabupaten Pelalawan, Kecamatan Pangkalankuras juga dinilai telah siap untuk menjadi tuan rumah pelaksanaan MTQ XVII tahun ini. ...

Read More »

Ditemukan Tato M Serta Kunci Inggris Terselip Dipinggang Jenazah Mengapung di Sungai Siak

PEKANBARUPOS.COM (PPS),PEKANBARU – Setelah dilakukannya evakuasi terhadap MR X yang ditemukan mengapung di Sungai Siak oleh warga jalan Pemudi Ujung Kelurahan Tampan Kecamatan Payung Sekaki, pihak Kepolisian mendapatkan kepastian jika tubuh korban tidak ditemukannya tanda-tanda kekerasan dari pihak Rumah Sakit Bhayangkara Polda Riau. Beberapa jam diruang otopsi, petugas medis dengan menggunakan masker terpaksa harus menghirup bau busuk dari jenazah MR ...

Read More »

Kontrak Selesai, Honorer Kuansing Tetap Masuk Kantor

PEKANBARUPOS.COM (PPS),KUANSING – Meski masa kontrak pegawai honor di lingkungan Pemkab Kuansing sudah berakhir 31 Desember 2016 lalu, namun belum ada kepastian soal diperpanjang atau tidaknya SK pengangkatan ribuan pegawai honor kontrak daerah tersebut. Sehingga para pegawai honor kontrak daerah itu, sebagiannya tetap memilih bekerja dan masuk kantor pada hari pertama kerja di 2017. Mereka tetap tampil gagah dengan baju ...

Read More »

Kalau Untuk Keindahan Apa Salahnya?

PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU– Plt Wali Kota (Wako) Pekanbaru H Edwar Sanger SH MSi tak mempermasalahkan adanya beberapa lampu yang menyinari pohon-pohon di Kota Pekanbaru. Keindahan menjadi alasannya. Untuk mempercantik taman, trotoar jalan, maupun taman-taman kota lainnya. Ada saja yang dilakukan oleh Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Pemerintah Kota Pekanbaru. Yaitu dengan memasangi lampu sorot LED 50W model IP66 pohon pelindung. Ada ...

Read More »

Februari, Operasional TMP Dijanjikan Kembali Normal

PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pelayanan Sarana Angkutan Umum Massal (SAUM) Trans Metro Pekanbaru (TMP) langsung terganggu begitu jumlah armada bus yang beroperasi berkurang. Bus TMP hanya melayani lima koridor. Baru pada Februari nanti, operasional bus diperkirakan normal. Berkurangnya jumlah bus TMP yang beroperasional ini adalah dampak setelah TMP dikelola penuh oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Pekanbaru. Tahun ini, Dishub diberi anggaran Rp20 ...

Read More »

Alasan Acai Pajang Lafaz Allah Dalam Kelenteng

PEKANBARUPOS.COM (PPC),BENGKALIS – Surya alias Acai, warga Bengkalis, pengelola tempat ibadah (kelenteng) di Jalan Lebai Wahid, Desa Bantan Tua, Kecamatan Bantan, Bengkalis, Provinsi Riau ini mengakui memang sengaja memasang lafaz Allah. Itu dilakukan setelah mendengar penjelasan dari salah seorang paranormal berinisial Y tentang lokasi kelenteng, di daerah Kucing Gila, Desa Bantan tersebut. Hal itu diungkapkan Acai ketika bersama-sama menggelar pertemuan ...

Read More »