PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Selain dituntut enam tahun penjara untuk Mantan Ketua DPRD Riau Johar Firdaus dan empat tahun enam bulan untuk Bupati non aktif Rohul Suparman, Jaksa Penuntut Umum (JPU) KPK juga meminta hakim mencabut hak politik keduanya.Pencabutan hak berpolitik/dipilih ini dengan alasan bahwa kedua terdakwa, Suparman dan Johar Firdaus, karena mereka menggunakan jabatannya sebagai pejabat politik untuk melakukan tindak ...
Read More »Kabar Kota
Sudah Selesai, tapi Babinkamtibmas Sebangar Ogah Tempati Rumah Dinas dari Pemerintah
MAJALAHCONTENT.COM (MCC),DURI – Babinkamtibmas Desa Sebangar, Aiptu Yenial Yandra dalam acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Desa mengatakan sangat bahagian menerima kado istimewa dari pemerintah Desa Sebangar, yakni rumah dinas atau pos Babinkamtibmas.Sayangnya, rumah dinas Babinkamtibmas yang dibuat untuk memberikan pelayanan keamanan dan ketertiban kepada masyarakat khususnya Desa Sebangar itu belum juga di tempati hingga sekarang.”Kita berterimakasih dengan diberikannya rumah dinas ...
Read More »Mantan Ketua DPRD Riau Dituntut 6 Tahun Penjara, Bupati Non Aktif Rohul Suparman Lebih Ringan
PEKANBARUPOS.COM (PCC),PEKANBARU – Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), menuntut Mantan Ketua DPRD Riau Johar Firdaus enam tahun penjara. Sedangkan Bupati Rohul non aktif Suparman lebih ringan, yakni empat tahun enam bulan.Tuntutan ini dibacakan langsung oleh JPU KPK dalam sidang yang digelar di ruang Cakra pengadilan negeri (PN) Pekanbaru. “Denda Rp200 juta dengan subisder selama tiga bulan,” ucap ...
Read More »Dilantik Jadi Ketua DP HKTI Riau, Arsyadianto Rachman akan Perjuangkan Distribusi Pupuk Petani
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Arsyadianto Rachman resmi dilantik menjadi Ketua Dewan Pimpinan (DP) Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Provinsi Riau Periode 2016/2021. Pelantikan ini pun dihadiri secara langsung oleh Ketua Umum HKTI Pusat, Mahyudin dan Ketua Dewan Pertimbangan Organisasi (DPO) HKTI Pusat, Oesman Sapta Odang.Dalam kesempatan itu, Arsyadianto Rachman menyampaikan komitmennya untuk mengangkat harkat martabat dan kesejahteraan para petani di Riau.Ada ...
Read More »Gelar Edukasi Wisata, Siswa TK Nurul Hidayah Sungaipinang Kunjungi DPRD Riau
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Siswa dan siswi Taman Kanak-kanak (TK) Nurul Hidayah Sungaipinang, Kecamatan Tambang, Kampar didampingi para guru menggelar edukasi wisata dengan mengnunjungi gedung DPRD Riau,Ratusan anak-anak ini diterima Sekretaris Komisi E, Markarius Anwar bersama Ramos Teddy Sianturi. Para siswa ini diperkenalkan tugas dan fungsi DPRD.Kepsek TK Nurul Hidayah, Zasdaningsih, mengatakan, kunjungan ini sebagai kegiatan belajar pengenalan sejak dini kepada ...
Read More »Pasar PT PSG di Inhil Terbakar, Seluruh Kios 113 Ludes
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Sebanyak 113 petak kios di Pasar PT. Pulau Sambu Guntung (PSG) Jalan Pasar Sambu Desa Air Tawar, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir, Provinsi Riau telah terbakar sekitar Pukul 03.40 WIB. “Adapun jumlah kios Pasar PT. PSG yang terbakar yaitu sebanyak 113 petak kios, yang disewa sebanyak 79 orang pedagang,” kata Kepala Bidang Humas Kepolisian Daerah Riau, Kombes ...
Read More »KPU Pekanbaru Temukan 233 Surat Suara Rusak
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Komisi Pemilihan Umum Kota Pekanbaru mengklaim pihaknya menemukan 233 lembar surat suara yang rusak dari kiriman percetakan yang diterimanya untuk keperluan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2017 di wilayah setempat. “Proses pelipatan surat suara keperluan Pilkada Pekanbaru sudah selesai kemarin,” kata Ketua KPU Pekanbaru Amiruddin Sijaya kepada Antara di Pekanbaru, Kamis. Menurut Amiruddin Sijaya, pihaknya sudah memaksimalkan tenaga ...
Read More »Saber Pungli Kota Pekanbaru Tangkap Tangan Dua PNS Disdukcapil Pekanbaru
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU- Tim Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Kota pekanbaru tangkap tangan seorang perempuan yang diduga melakukan pungutan untuk pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota pekanbaru. Perempuan yang diamankan berinisial RT (30) seorang warga sipil. RT berperan sebagai penyedia jasa pembuatan data penduduk dengan syarat pembayaran sejumlah uang. ...
Read More »Cuaca Riau Hari Ini Sebagian Berawan, Beberapa Wilayah Diprediksi Hujan
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pagi ini, cuaca di wilayah Riau berawan. Dari data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru, sebagian besar wilayah Riau juga berpotensi hujan dalam intensitas ringan hingga sedang dan dapat disertai petir. Hujan diperkirakan turun pada pagi, siang dan malam serta dini hari. Untuk prakiraan tinggi gelombang laut diperairan Riau seperti di Rohil, Dumai, Bengkalis, Inhil dan ...
Read More »Mau Perpanjang SIM, Ini Dua Lokasi SIM Keliling 26 Januari 2017
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Jangan tunggu masa berlaku Surat Izin Mengemudi (SIM) Anda habis. Bagi Anda yang ingin memperpanjang SIM, Anda bisa memanfaatkan program layanan pembuatan SIM Keliling online. Berdasarkan informasi yang dibagikan oleh akun Twitter RTMC Polda Riau @RTMCRiau, layanan SIM Keliling Online I hari ini ada di Jalan Sutomo, tepatnya di sebelah Indomaret. Untuk layanan SIM Keliling Online II ...
Read More »