PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Kepala Dinas sosial (Kadinsos) Kota Pekanbaru, Khairani. memastikan bahwa panti asuhan tunas bangsa Jalan Bukit Rahayu, Tenayan Raya Kota Pekanbaru tidak masuk dalam database dinas sosial. Menurut keterangan Khairani, panti asuhan tersebut sudah habis izin operasionalnya sejak tahun 2011 lalu. “Berarti selama ini mereka beroprasi tanpa ada izin, alias ilegal,”kata Khairani. Sementara saat disinggung terkait pengawasan pihaknya ...
Read More »Kabar Kota
Pemko Siap Mediasi Pedagang Pasar Jongkok dengan Pengelola MTC
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pemerintah Kota Pekanbaru sebelumnya sempat mengaku akan mengecek ke lokasi MTC yang diprotes oleh pedagang. Hingga. rencana tersebut belum terealisasi. “Belum, karena belum ada laporan resmi, baik dari pedagang atau dari pihak pengelola,”kata Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru, Ahmad Ingot Hutasuhut. Pihaknya mengaku siap untuk memfasilitasi pedagang dan pengelola untuk menyelesaikan persoalan tersebut. Meski ...
Read More »Pedagang Plaza Sukaramai Kesal Tidak Dilibatkan Dalam Ekpose DED
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pedagang Pasar Sukaramai, Jalan Sudirman Pekanbaru mempertanyakan hasil ekpose Detail Engginering Desain (DED) Plaza sukaramai yang dilakukan pihak pengelola ke Pemko Pekanbaru. Pedagang mengaku kesal kerana tidak dilibatkan dalam epose DED tersebut. “Padahal sesauai perjanjian didalam kontrak antara Pemko dan pengelola itu disebutkan, bahwa semua perkembangan terkait renovasi itu harus disosialisasikan kepada pedagang,”kata Ketua Himpunan Pedagang Plaza ...
Read More »Lanud RSN Geser Enam F16 ke Lanud Soewondo
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pangkalan Udara Roesmin Nurjadin (Lanud RSN) Pekanbaru mengerahkan enam unit pesawat tempur F-16 ke Lanud Soewondo, Medan. Lima Pwsawat ini akan bertugas untuk melaksanakan Operasi Kehadiran. Komandan Lanud (Danlanud) RSN Pekanbaru, Marsekal Pertama (Marsma) Hendri Alfiandi turut serta dalam misi tersebut. “Ini merupakan operasi kehadiran, ini instruksi Panglima TNI, guna mendukung Nawacita Presiden, salah satunya Poros Maritim,” ...
Read More »Laut China Selatan Memanas, Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru Kirim 6 Jet Tempur Unjuk Kekuatan di Perbatasan
PEKANBARUPOS.COM (PPC)PEKANBARU – Enam jet tempur jenis F-16 yang jadi andalan Pangkalan Udara (Lanud) TNI AU Roesmin Nurjadin Pekanbaru Provinsi Riau, diterbangkan ke Pangkalan Udara Soewondo, Medan, Sumatera Utara.Tim advance Lanud Roesmin Nurjadin ini dikerahkan untuk menjalankan operasi gabungan, khususnya di wilayah udara terluar Indonesia yang berbatasan dengan negara tetangga, termasuk diantaranya di perairan Laut China Selatan.”Ini instruksi Panglima TNI ...
Read More »Riau Ikut Terlibat Kerjasama IMT-GT
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Gubernur Riau, H Arsyadjuliandi Rachman menggelar rapat penyusunan kerja sama antara tiga negara tergabung dalam IMT-GT (Indonesia, Malaysia, Thailand Growth Triangle) Tourism Strategic Framework 2017/2021.Rapat ini pun dihadiri oleh tim Kementerian Pariwisata RI, Konsultan Asian Development Bank (ADB) didampingi Perwakilan Center of IMT-GT (CIMT) dengan Pemprov Riau. Diketahui, penyusunan IMT-GT ini bertujuan untuk meningkatkan integrasi ekonomi dan ...
Read More »Kadin Riau: Lambannya RTRW Ganjal Proyek Pembangunan Transmisi Listrik
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Berlarut-larutnya penyelesaian Peraturan Daerah Rencana Tata Ruang dan Wilayah Provinsi (RTRWP) Riau dinilai sangat merugikan daerah dalam hal investasi. Salah satunya adalah masih terganjal rencana proyek pembanganunan transmisi listrik.Hal itu diakui oleh Ketua Kadin Provinsi Riau, Juni Ardianto Rachman menilai. Menurut dia, untuk perizinan pembangunan tersebut bergantung pada penyelesaian RTRW tersebut.”Sangat banyak dampak negatif akibat dari belum ...
Read More »Habiskan Rp29,2 Miliar, Pemilihan Walikota Pekanbaru Bakal Luar Biasa dan Jadi Percontohan
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Pemilihan Walikota Pekanbaru 2017 akan menjadi ajang demokrasi luar biasa dan diharapkan akan mampu melahirkan pemimpin ideal guna memajukan kota yang menjadi ibukota Provinsi Riau. Dengan menghabiskan anggaran Rp29,2 miliar, Pilkada Pekanbaru akan menjadi tolak ukur dan jadi percontohan keberhasilan pesta demokrasi di Riau.Anggaran sebesar Rp29,2 miliar itu diambil dari anggaran APBD Kota Pekanbaru dan dibagi dalam ...
Read More »Perubahan Surat Tanah dan Kendaraan Akibat Pemekaran Kelurahan Harus Digratiskan
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Meski pemekaran kelurahan sudah dilakukan, namun tidak menimbulkan reaksi berlebihan dari masyarakat. Sebab, dampaknya secara langsung belum dirasakan masyarakat. Namun untuk beberapa waktu ke depan, akan ada pengaruh dalam hal perubahan administrasi. Terutama perubahan surat tanah, surat kendaraan dan sebagainya. Apalagi pengurusan surat tanah dan surat kendaraan sudah masuk lintas sektor. Artinya, tidak di bawah naungan dan ...
Read More »Renovasi Plaza Sukaramai Yang Terbakar Dijadwalkan Awal Bulan Depan
PEKANBARUPOS.COM (PPC),PEKANBARU – Setalah sempat siur, Pemko Pekanbaru akhirnya memberikan angir segar kepada pedagang Pasar Sukaramai terkait rencana renovasi pasar yang terbakar tersebut. Pemko Pekanbaru sudah sepakat untuk kembali membangun gedung yang terbakar tersebut awal bulan depan. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru Ingot Ahmad Hutasuhut. menegaskan, tidak ada lagi kendala administrasi yang sebelumnya diberitakan sempat mengganjal rencana ...
Read More »