JAKARTA – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) bersama Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen), Badan Pusat Statistik (BPS), dan BP Tapera resmi meluncurkan Program Rumah untuk Guru Indonesia, Selasa (25/3/2025). Program ini menjadi bentuk kolaborasi lintas sektor untuk membantu para guru di seluruh Indonesia memiliki rumah yang layak dan terjangkau. Program tersebut berawal dari pertemuan ...
Read More »Edukasi
Syarat Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit 2025 yang Mulai Dibuka per 1 April Ini
Kementerian Agama (Kemenag) melalui Pusat Pembiayaan Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan (Puspenma) akan segera membuka pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit (BIB) 2025. Menurut Sekretaris Jenderal Kemenag, Prof. Phil Kamaruddin Amin, MA, PhD, pengumuman resmi pendaftaran akan dilakukan pada 21 Maret 2025. Sementara itu, proses pendaftaran akan dibuka mulai 1 April 2025. BIB merupakan program beasiswa hasil kolaborasi antara Kementerian Agama dengan Lembaga Pengelola ...
Read More »Belalang atau Ulat Sagu Masuk dalam Daftar Menu Makan Bergizi Gratis?
Serangga jenis belalang atau ulat sagu, bisa saja masuk dalam daftar menu di Program Makan Bergizi Gratis (MBG), kata Kepala Badan Gizi Nasional (BGN), Dadan Hindayana, dalam Rapimnas Pira Gerindra, di Jakarta, pada 25 Januari 2025. Menurutnya, menu untuk Makan Bergizi Gratis dapat disesuaikan dengan potensi dan kebiasaan pangan lokal di masing-masing daerah. Termasuk makanan berbasis serangga, seperti belalang. “Di daerah tertentu, mungkin serangga ...
Read More »Yuk Simak Jadwal Libur Sekolah Ramadhan 2025 melalui SE Tiga Menteri
Pemerintah secara resmi menerbitkan Surat Edaran Bersama (SE) Tiga Menteri yang mengatur jadwal libur dan pembelajaran selama bulan Ramadhan 2025. SE dengan Nomor 2 Tahun 2025/Nomor 400.1/320/SJ ini diumumkan pada Selasa 21 Januari 2025 dan menjadi panduan bagi sekolah, madrasah, serta lembaga pendidikan keagamaan dalam menyelenggarakan kegiatan belajar-mengajar selama bulan suci. Berikut poin-poin penting yang perlu diperhatikan oleh siswa, sekolah, ...
Read More »Ini Alasan Pemerintah Mengapa Mapel Matematika Masuk di Kurikulum TK
Mata pelajaran matematika, tengah diupayakan masuk dalam kurikulum pembelajaran di tingkat Taman Kanak-kanan atau TK. Alasan pemerintah, untuk meningkatkan literasi numerasi dan teknologi bagi anak-anak Indonesia sejak dini. Mendikdasmen, Abdul Mu’ti, mengatakan kebijakan seperti ini diharapkan dapat memperkuat dasar pendidikan bagi anak-anak Indonesia. “Kami sudah merancang, insya Allah pendidikan matematika akan dimulai sejak taman kanak-kanak,” ujarnya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu, 6 ...
Read More »